Pada jadwal sebelumnya yang sudah di agendakan, laga babak Semifinal akan di gelar tanggal 5 November 2014. Namun melalui pertimbangan, pertandingan babak Semifinal akan digelar pada hari Selasa, 4 Oktober 2014 dan di mainkan di satu tempat yang netral, yakni di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang.
Joko Driyono selaku CEO PT. Liga Indonesia mengatakan "Kami merevisi sedikit, ini karena hasil koordinasi dengan pengelola SUGBK. Akhirnya kami pilih pertandingan Semifinal diselenggarakan tanggal 4 Oktober, sementara laga Final dilangsungkan pada tanggal 7 Oktober 2014."
"Untuk pertandingan babak Semifinal yang sebelumnya akan dimainkan pada tanggal 5 Oktober, dimajukan menjadi 4 Oktober 2014. Sedangkan untuk laga babak Grand Final yang semula akan dihelat pada tanggal 8 Oktober, juga dimajukan satu hari ke tanggal 7 Oktober 2014," beber Joko Driyono pada media.
Ada empat tim yang akan berlaga dalam babak Semifinal ISL 2014, berikut daftarnya dari masing-masing group babak 8 Besar yang lolos ke babak Semifinal.
Group K : Persipura Jayapura, Arema Cronus Indonesia
Group L : Persib Bandung, Pelita Bandung Raya (PBR)
Pada babak Semifinal, ke empat tim tersebut akan pertandingannya akan di silang, jadi juara grup K akan melawan runner-up grup L, begitu juga sebaliknya juara grup L kontra runner-up grup K.
Format pertandingan dalam babak Semifinal ISL 2014 menggunakan sistim gugur, siapa saja tim yang berhasil menang dalam suatu pertandingan, otomatis masuk ke babak Grand Final dan berpeluang untuk memperebutkan titel juara di kompetisi ISL 2014 musim ini.
Jadwal Pertandingan Babak Semi Final ISL 2014
Selasa, 4 November 2014
Persib Bandung VS Arema Cronus Indonesia
Persipura Jayapura VS Pelita Bandung Raya
Selasa, 4 November 2014
Persib Bandung VS Arema Cronus Indonesia
Persipura Jayapura VS Pelita Bandung Raya
Notice :
- Menggunakan Bahasa Sopan
- Dilarang Spam , Flood , Junk , Iklan , Sara , Sex , Dsb.
- Dilarang OOT ( Out Of Topic )
- Dilarang Menaruh Live Link